Search

Home > Radio Elshinta > Uji Materiil Larangan Merokok Saat Berkendara, Pakar UI Soroti Penegakan Hukum
Podcast: Radio Elshinta
Episode:

Uji Materiil Larangan Merokok Saat Berkendara, Pakar UI Soroti Penegakan Hukum

Category: News & Politics
Duration: 00:18:19
Publish Date: 2026-01-16 11:23:15
Description:

Larangan merokok saat berkendara digugat ke Mahkamah Konstitusi. Apakah aturan ini sudah tepat dan efektif diterapkan? Pakar Hukum Pidana Universitas Indonesia, Akhiar Salmi, mengulas persoalan multitafsir pasal, wacana pencabutan SIM, hingga lemahnya penegakan hukum di jalan raya. Simak pembahasannya dalam Radio Elshinta edisi sore, Jumat 16 Januari 2026, bersama news anchor Farma Dinata.

Total Play: 0