Search

Home > Podluck Podcast > Cinema Paradisco S01E06: Ruang Pemutaran Film Alternatif Indonesia feat. Kineforum & Sinema Intensif
Podcast: Podluck Podcast
Episode:

Cinema Paradisco S01E06: Ruang Pemutaran Film Alternatif Indonesia feat. Kineforum & Sinema Intensif

Category: Arts
Duration: 01:35:10
Publish Date: 2018-04-04 07:49:05
Description: Nana ngobrol bareng 2 orang temannya yang aktif di ruang pemutaran film alternatif di Indonesia. @s_liauw, yang saat ini menjabat sebagai manajer dari Kineforum Jakarta dan Andi Budrah Sadam Ramadhan, yang aktif di Sinema Insentif dan Festcil Surabaya (menjabat sebagai manajer). Seperti apa cerita pengalaman mereka dalam menjalankan kegiatan di kota masing-masing? Yuk, dengerin
Total Play: 0