Search

Home > Podluck Podcast > Yuki Toki S01E01: Perkenalan Yuki Ramadini, Onigiri Futago dan Podcast Yuki Toki
Podcast: Podluck Podcast
Episode:

Yuki Toki S01E01: Perkenalan Yuki Ramadini, Onigiri Futago dan Podcast Yuki Toki

Category: Arts
Duration: 00:13:58
Publish Date: 2018-09-21 07:47:45
Description: Sedikit berbeda dari segmen lainnya di Podluck Podcast, kali ini ada Yuki Toki, sebuah podcast yang akan membahas topik utama Bisnis . Segmen yang sudah ada kan berbicara lebih banyak soal seni, proses berkarya dan topik seputar kreativitas lainnya. Tapi, kalau kita lihat ke dalam proses bisnis juga punya banyak kemiripan . Bisnis bukan hanya perkara jual beli, untung rugi. Bisnis adalah proses, usaha, target/goals, menciptakan struktur dan juga ekosistem. Di mana ekosistem tersebut mampu memberikan keuntungan bagi orang banyak (tidak hanya keuntungan pribadi) . Segmen ini dipandu oleh @yukiramadini salah satu pemilik brand @onigirifutago. Yuk, berkenalan dengan Yuki Toki di episode perdana hari Jumat ini tangga 21 September 2018 .
Total Play: 0