Search

Home > Kejar Paket Pintar > Episode 17: Stay or Leave? Sebuah Permainan Kontemplasi
Podcast: Kejar Paket Pintar
Episode:

Episode 17: Stay or Leave? Sebuah Permainan Kontemplasi

Category: Society & Culture
Duration: 00:29:44
Publish Date: 2019-02-12 17:00:00
Description:

Salah satu tantangan hidup yang paling berat adalah memutuskan: apakah sudah waktunya kita berpisah dari pasangan kita?

 Intinya, memutuskan untuk putus / cerai bukanlah perkara mudah, apalagi kalau faktor-faktor eksternalnya (agama, anak, keluarga) nggak berpengaruh besar.

 Di Hari Valentine ini, Kejar Paket Pintar menyajikan versi audio bahasa Indonesia dari "Stay or Leave", sebuah permainan kartu ciptaan The School of Life, yang bertujuan untuk membantu pemainnya membuat keputusan - harus berpisah dengan pasangan, atau tidak.

 Permainannya sederhana sekali, tetapi kontemplasinya kompleks. Paling cocok dimainkan / didengarkan oleh pasangan yang merasa sedang berada di ujung tanduk. Brace your heart and your mind.

Total Play: 0