Search

Home > Kejar Paket Pintar > Episode 31: "Kepada Pak Presiden..."
Podcast: Kejar Paket Pintar
Episode:

Episode 31: "Kepada Pak Presiden..."

Category: Society & Culture
Duration: 00:48:55
Publish Date: 2020-03-12 12:00:00
Description:

Kalau suara protes kita ke pemerintah nggak didengar, bisakah goresan pesan di surat mewujudkan perbaikan?

Dara dan Laila ngobrol bareng Sadika Hamid dari Amnesty Internasional Indonesia tentang PENA, salah satu kampanye lembaga tersebut yang dilaksanakan tahun 2019. Tujuannya adalah mendorong pemerintah memperbaiki persoalan-persoalan HAM di Indonesia. Uniknya, kampanye ini dilakukan dengan menulis surat.

Kayak gimana, sih, kampanyenya? Apa isu-isu yang diperjuangkan?

---

Episode ini terlaksana karena kerjasama dengan Amnesty Internasional Indonesia. 

Total Play: 0